Pembahasan
Sebelum nya saya pernah membahas tentang VLAN ( Virtual Lan ) dan Pada kesempatan ini, saya akan membahas tentang permasalan yang timbul dalam VLAN.
Permasalan Yang Timbul Di dalam VLAN
1. Kerusakan pada kabel dan konektor jaringan, kabel dan konektor jaringan merupakan media penghubung antara komputer dengan komputer lainya untuk membentuk jaringan . Kabel yang di gunakan untuk membuat jaringan ada 3 jenis, yaitu :
- jenis kabel serat optik menggunakan konektor sc dan st
- jenis kabel UTP dan konektor RJ45 ganguan pada konektor yang longgar,susunan kabel yang salah dan kabel yang putus
- jenis kabel coaxial dengan konektor BNC akses yang dimiliki cukup lambat di bandig kabel lain.
3. Total wktu ping dapat bertambah secara signifikan terlebih jika server virtual yang di gunakan tidak beroperasi secara optimal.
4. Komputer maupun perangkat lain dalam jaringan kesulitan mendapatkan dynamic.
5. Kendala pengiriman berkas atau prangkat dalam jaringan.
6. Tidak muncul local area conection hal ini kemungkinan besar kita lupa untuk menginstal driver network adapter,jadi tugas yang harus kita lakukan adalah menginstal driver network adapter.
7. Icon lan area conection tidak berkedip biru,hal ini sering terjadi karena kita dalam memasang konektor kurang tepat, coba pastikan lampu indikator pada konektor apakah sudah menyala atau belum.
8. Kerusakan jaringan karena serangan trojan virus jika environment jaringan anda terinfeksi dengan trojan virus yang menyebabkan system kerja anda di banjiri oleh progrm-progrm berbahaya ( malicius program ), maka jaringan akan memgalamisatu congestion yang mengarah pada kelambatan system jaringan anda, dan terkadang bisa menghentikan layanan jaringan.
9. Sering lambat jaringan waktu proses authencation jika dalam corporate anda memiliki site yang di link bersama dan setiap site / cabang dan kantor pusat di konpigursikan sebagaiactive directory site terpisah dan domain controler di integrasiksn dengan DNS server, disaat peak hours jam sibuk user pada kantor cabang sering mengalamiproses logon yang lambat swekali bahkan time-out.
No comments:
Post a Comment